Jelang Peringati Hari Lahir PANCASILA, Pemkab RL Hadirkan Lintas Sektoral Bahas Rapat Persiapan
Bertempat di ruang rapat Sekda Rejang Lebong pagi ini tadi Rabu (24/5), Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rejang Lebong melalui Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol)...
KDEKS Cerminan Komitmen Kuat Dorong Eskalasi Ekonomi dan Keuangan Syari’ah
Upaya mengembangkan potensi serta mempercepat implementasi ekonomi dan keuangan syari’ah di Provinsi Bengkulu, keberadaan Komite Daerah Ekonomi dan Keuangan Syari’ah (KDEKS) sangat strategis dalam...
Tahun Politik 2024, Kamtibmas Wilayah Hukum Bengkulu Dipastikan Aman dan Kondusif
Evaluasi terkait Kamtibmas (Keamanan dan Ketertiban Masyarakat) pasca lebaran Idulfitri 1444 Hijriyah, Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah memastikan hingga saat ini wilayah hukum Bengkulu dalam...
Ramah Tamah Bersama Pangkogabwilhan I Laksamana Madya Irvansyah, Gubernur Rohidin: Salah Satu Putra Terbaik...
Kunjungan kerja Panglima Komando Gabungan Wilayah Pertahanan I (Pangkogabwilhan I) Laksamana Madya Irvansyah ke Provinsi Bengkulu, menjadi hal yang istimewa, sekaligus bermakna bagi Bengkulu....
67 Regu Ikuti Lomba Senam Poco – Poco Ceria Katagori Pelajar
Dalam rangka memeriahkan hari jadi Kota Curup ke 143 Tahun 2023, Yayasan Jantung Indonesia (YJI) Cabang Kabupaten Rejang Lebong menggelar lomba Senam Poco-Poco Ceria...
Lestarikan Adat Kesenian Berejung Khas Rejang, Disdikbud RL Gelar Lomba Berejung
Masih dalam rangkaian hari jadi Kota Curup ke-143 Tahun 2023, Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten Rejang Lebong menggelar lomba Berejung.
Berejung itu sendiri merupakan...
Bupati Rejang Lebong Secara Resmi Tutup Event Offroad 4×4 Jelajah Tanah Rejang, 32 Offroader...
Bupati Rejang Lebong Drs. H. Syamsul Effendi,MM secara resmi menutup Event Offroad 4×4 Jelajah Tanah Rejang sore ini Minggu (21/5).
Penutupan dilakukan di kawasan Taman...
Cegah Korupsi Pemda, KPK gelar Sosialisasi Sistem MCP
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melalui Direktorat Koordinasi, Supervisi dan Pencegahan (Korsupgah) menggelar Sosialisasi MCP (Monitoring Center for Prevention) untuk Provinsi Bengkulu tahun 2023, yang...
Sampaikan LKPJ Tahun 2022, Gubernur Rohidin Beberkan Pendapatan Daerah Terealisasi di atas Target
Sebagai pemenuhan kewajiban yang diamanatkan undang-undang, Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah menyampaikan Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) dirinya sebagai Gubernur Bengkulu tahun anggaran 2022.
Selain sebagai pemenuhan...
Jalin Keakraban, Pemprov Bengkulu Kembali Gelar Lomba Qasidah Rabana antar OPD
Demi menjalin keakraban antar Organisasi Perangkat Daerah (OPD) selama bulan suci Ramadhan 1444 Hijriyah, Pemerintah Provinsi Bengkulu kembali menggelar Lomba Qasidah Rabana di halaman...

















